Top
    bdk_semarang@kemenag.go.id
(024) 7460290 / 08-222-555-9177

Periode Kesepuluh Pelatihan Di Wilayah Kerja Tahun 2021

Jumat, 25 Juni 2021
Kategori: Pengumuman
434 kali dibaca

BDK KITA -  Pelatihan Di Wilayah Kerja (PDWK) periode 28 Juni - 3 Juli 2021 akan segera dilaksanakan. Aplikasi atau program yang digunakan dalam pelatihan PDWK ini akan menggunakan BLC (sama dengan PJJ), untuk link BLC bisa akses disini / blc.bdksemarang.net. Kepesertaan ditentukan oleh Kantor Kementerian Agama masing - masing Kabupaten/Kota, sehingga kepada yang berminat untuk mengkomunikasikannya dengan Seksi Penmad atau kepegawaian. 

Adapun kelas yang akan dibuka pada periode kesepuluh PDWK tahun ini adalah sebagai berikut :

1. Moderasi/Kerukunan Umat Beragama Bagi ASN di Kab. Karanganyar
2. Moderasi/Kerukunan Umat Beragama Bagi ASN di Kab. Purworejo
3. Empat Pilar Kebangsaan di Kab. Purworejo
 
Peserta diwajibkan membuat Akun di Sistem BDK Semarang Learning Center (BLC) melalui http://blc.bdksemarang.net dan melakukan simulasi test sebelum tanggal pelaksanaan pelatihan.

Beberapa video tutorial untuk dapat menggunakan Sistem BDK Semarang Learning Center (BLC) diantaranya :
1. Cara membuat akun : https://s.id/registrasipjj
2. Cara reset password akun (jika lupa password) : http://gg.gg/resetblc
3. Cara masuk ruang pelatihan dengan self enrolment : http://gg.gg/kelasblc
4. Cara melakukan simulasi test : http://gg.gg/simulasiblc
5. Edit profil diri : http://gg.gg/editblc

Untuk enrollmentkey tiap kelasnya, bisa dilihat disini. [Fdy]

Penulis :

Editor :

Sumber :


Berita Terkait

ARSIP